Implementasi Pembelajaran Kolaboratif dalam Pendidikan Agama Islam untuk Meningkatkan Kerjasama Siswa
Keywords:
pembelajaran kolaboratif, Pendidikan Agama Islam, erjasama siswa, strategi pembelajaran, pendidikanAbstract
Pembelajaran kolaboratif merupakan pendekatan yang menekankan kerja sama antar siswa dalam kelompok untuk mencapai tujuan pembelajaran bersama. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi pembelajaran kolaboratif dalam Pendidikan Agama Islam dan dampaknya terhadap peningkatan kerjasama siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus di salah satu sekolah menengah pertama. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara, dan angket kepada siswa serta guru. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan pembelajaran kolaboratif dalam mata pelajaran Pendidikan Agama Islam mampu meningkatkan kerjasama siswa, baik dalam aspek komunikasi, tanggung jawab, maupun rasa saling menghargai antar anggota kelompok. Pembelajaran kolaboratif juga mendorong siswa untuk lebih aktif terlibat dalam diskusi, memecahkan masalah bersama, serta memahami materi pelajaran secara lebih mendalam. Berdasarkan temuan ini, pembelajaran kolaboratif dapat menjadi strategi efektif dalam meningkatkan kerjasama siswa dan dapat diterapkan secara lebih luas dalam konteks pendidikan agama.
References
Badry, Intan Mayang Sahni, and Rini Rahman. “Upaya Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Menanamkan Nilai Karakter Religius.” An-Nuha 1, no. 4 (2021): 573–83. https://doi.org/10.24036/annuha.v1i4.135.
Destriani. “Inovasi Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam Di SMKN Negeri 1 Rejang Lebong.” International Journal Of Educational Resources 2, no. 6 (2022): 614–30.
———. “Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Berbasis Moderasi Beragama Menuju Society Era 5.0.” International Journal Of Educational Resources 2, no. 06 (2021): 648–64.
Frensilia, N, N Nurahmawati, and ... “Kolaborasi Guru Pai Dan Guru Bk Dalam Dalam Meningkatkan Akhlakul Karimah Siswa Smpn 21.” Online …, 2021. http://proceeding.pasca.uinjambi.ac.id/index.php/op/article/view/36.
Irawan, Dodi, Karolina Asri, Destriani, Ade Surya, and Ridwan Saleh. “Pengaruh Penggunaan Mind Mapping Dalam Pembelajaran Fiqih Terhadap Pemahaman Siswa.” Jurnal Pendidikan Profesi Guru Agama Islam 2, no. 2 (2022): 219–28. https://doi.org/10.19109/pairf.v1i4.3225.
Lilawati, Jenny. “Implementation Of Character Education In Elementary School Students” 5, no. 2 (2017): 218–23. https://doi.org/10.2991/aisteel-17.2017.102.
Mohamad, W M W, and K S M Teh. “Model Kolaboratif Berasaskan Analisis Al-Quran Dalam Pembelajaran Abad Ke-21 Pendidikan Islam: Aplikasi Fuzzy Delphi Method: Collaborative Model Based on Al ….” … : Malaysian Online Journal of …, 2020. https://attarbawiy.kuis.edu.my/index.php/jurnal/article/view/47.
Moleong, Lexy j. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2005.
Monicha, Ririn Eka, Okni Aisa Mutiara Sendi, Idi Warsah, and Ruly Morganna. “Upaya Guru Dalam Pengelolaan Kelas Untuk Meningkatkan Prestasi Pembelajaran PAI Di SMP Negeri 1 Rejang Lebong.” Sustainable Jurnal Kajian Mutu Pendidikan 5, no. 1 (2022): 1–10. https://doi.org/10.32923/kjmp.v5i1.2230.
Oktavira, N N, B Robandi, and A Saefudin. “PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KERJASAMA DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV ….” Jurnal Pendidikan Guru …, 2019. https://ejournal.upi.edu/index.php/jpgsd/article/view/30068.
Purnawanto, A T. “Pembelajaran PAI Berbasis High Order Thinking Skills (HOTS).” Jurnal Pedagogy, 2019. http://www.jurnal.staimuhblora.ac.id/index.php/pedagogy/article/view/42.
Putrajab, L B. Implementasi Pendekatan Saintifik Dalam Mengembangkan Life Skills Siswa Kelas VIII Pada Mata Pelajaran Fiqih Di MTs. Assullamy. etheses.uinmataram.ac.id, 2020. http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/2216.
Putri, Neni, Hamengkubuwono, Emmi Kholilah Harahap, and Destriani. “Strategies To Improve the Quality of Education.” International Journal of Health, Economics, and Social Sciences (IJHESS) Vol. 6, no. 3 (2024): 776–84. https://doi.org/10.30587/ivrj.v3i2.8404.
Putri, Neni, Murni Yanto, Muhammad Istan, and Destriani. “REVOLUSI TEKNOLOGI DALAM PENDIDIKAN ISLAM DI ZAMAN GLOBALISASI.” JURNAL TARBIYATUNA: Kajian Pendidikan Islam 8 (2024).
Saad, N, and S Sankaran. “PEMBUATAN KEPUTUSAN SECARA KOLABORATIF DENGAN KOMITMEN GURU DALAM PENGURUSAN KURIKULUM PEMBELAJARAN ABAD KE 21.” Ijepc.Com, n.d. http://www.ijepc.com/PDF/IJEPC-2022-46-06-26.pdf.
Serevina, V, A D C Putri, H Triana, and ... “PELATIHAN PEMBUATAN DESAIN PEMBELAJARAN FISIKA ABAD KE-21 UNTUK GURU-GURU MGMP FISIKA SE-JAKARTA TIMUR DI MAN 2 JAKARTA.” Jurnal Pengabdian …, 2022. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/jpm-sains/article/view/29527.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 nurilawati
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.