Frekuensi Kehadiran Guru Pendidikan Agama Islam Pengaruhnya Terhadap Prestasi Belajar Siswa

Authors

  • Lela Nurlaela SDN 1 Cimerak

Keywords:

Frekuansi Kehadira Guru Pendidikan Agama Islam

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui frekuensi kehadiran Guru Pendidikan Agama Islam pengaruhnya terhadap prestasi belajar siswa disebuah Lembaga Pendidikan formal jenjang Sekolah Dasar,serta dapat bermanfaat dalam rangka pencapaian prestasi hasil belajar dan pengembangan sumber daya manusia dan dapat dijadikan dasar sebagai bahan dasar pertimbangan bagi pengelola Pendidikan untuk mengambil kebijakan atau keputusan dalam rangka meningkatkan kualitas pembelajaran.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Eksperimental,biasanya digunakan untuk melakukan pengujian hipotesis tertentu dan dimaksudkan untuk mengetahui perbedaan antara variable dan hubungan sebab akibat.Adapun hasil penelitian yang ditemui di lapangan adalah Kehadiran Guru Pendidikan Agama Islam memang sangat berpengaruh terhadap prestasi belajar siswa.Terutama dalam membentuk karakter siswa yang beriman dan berakhlak mulia itu berada pada pendidikan agama.Oleh karena itu penting bagi seorang guru untuk hadir dalam setiap fase perkembangan dalam setiap pembelajaran siswa.Seorang Guru yang baik akan senantiasa mengedepankan prestasi yang hendak diraih oleh siswanya

References

Andopa, Alpaqih, H. Hardivizon, dan Nurma Yunita. “The Meaning of Nafs in the Qur’an Based on Quraish Shihab’s Interpretation.” AJIS: Academic Journal of Islamic Studies 3, no. 2 (2018): 139–62. doi:10.29240/ajis.v3i2.578

Firdausiyah, Umi Wasilatul, dan Hardivizon Hardivizon. “Ideologi Bencana Dalam Perspektif Al-Qur’an: Analisis Kata Fitnah Pada Surah Al-Anbiya[21]:35 Dengan Teori Ma’na-Cum-Maghza).” Al-Bayan: Jurnal Studi Ilmu Al- Qur’an dan Tafsir 6, no. 2 (31 Desember 2021): 83–94. doi:10.15575/al-bayan.v6i2.13839.

Hajaru, Fajar, dan H Hardivizon. “Individual Experience dan Persepsi Pedagang: Relasi Pengalaman Individual Dan Persepsi Pedagang Terhadap Bank Syariah.” AL-FALAH : Journal of Islamic Economics 1, no. 1 (2016): 89–104. doi:10.29240/jie.v1i1.63.

Hardivizon, H. “Metode Pembelajaran Rasulullah SAW (Telaah Kualitas Dan Makna Hadis).” Belajea: Jurnal Pendidikan Islam 2, no. 2 (2017): 101–24. doi:10.29240/bjpi.v2i2.287

Margono. (2005) Metodologi penelitian pendidikan. PT.Rineka Cipta, Jakarta

Mujiono, dkk (2006) belajar dan pembelajaran PT.Rineka Cipta Jakarta.

Ngurah, Agung Gusti (2004) Setatistika Penerapan Mode analisis Untuk tabulasi Sempurna dan Tidak Sempurna PT.Raja Grapindo Persada, Jakarta

Nurjanah (2007) Sikologi Umum IAID Ciamis

Purwanto, Ngalim (2006) Ilmu Pendidikan teoritis dan praktis PT.Remaja Rosdakarya, Bandung

Sukmadinata, Nana Syaodih (2005) Landasan Pesikologi Proses Pendidikan PT.Remaja Rosda Karya, Bandung

Tafsir, Ahmad (2006) Filsafat Pendidikan Islam PT. Remaja Rosdakarya, Bandung

Thoyar Husni (2004) Dasar-dasar Statistik IAID Ciamis

Downloads

Published

2022-06-30

Issue

Section

Articles