Pentingnya Peran Orangtua Terhadap Motivasi Belajar Pendidikan Agama Islam

Authors

  • Muhammad Muhaimin SMP Negeri 1 UluBelu, Kabupaten Tanggamus

Keywords:

Motivasi Belajar Agama Islam, Metode Pendidikan, Peran Penting Orang Tua, Sekolah

Abstract

Terwujudnya kondisi pembelajaran siswa aktif merupakan harapan dari semua komponen pendidikan termasuk masyarakat dan praktisi pendidikan. Meningkatkan aktifitas siswa tersebut adalah kemampuan guru dalam merencanakan suatu kegiatan belajar mengajar tersebut dalam mencapai tujuan pembelajaran. Dalam aktivitas pembelajaran di sekolah, guru harus mengusahakan agar siswa dapat melakukan pengamatan yang efektif agar memperoleh hasil pembelajaran yang sebaik-baiknya. Motivasi merupakan perubahan energi dalam diri (pribadi) seseorang yang  ditandai dengan timbulnya perasaan dan reaksi untuk mencapai tujuan. Motivasi ini akan mendorong seseorang untuk melakukan aktivitas agar tujuan atau keinginannya tercapai. Pada dasarnya pendidikan merupakan suatu proses untuk membantu manusia dalam mengembangkan dirinya sehingga mampu menghadapi setiap perubahan yang terjadi. Partisipasi orangtua dalam memotivasi dan memperhatikan keperluan pendidikan anak–anaknya. Orangtua berperan penting dalam sebuah keluarga sehingga orangtua yang selalu memberikan partisipasi kepada anaknya akan senantiasa termotivasi untuk belajar, begitupun sebaliknya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Partisipasi Orangtua terhadap Motivasi Belajar Pendidikan Agama Islam (PAI) Peserta Didik di SMP Negeri 1 UluBelu.

References

Abu Ahmadi, Psikologi Sosial, Jakarta: PT. Rineka Cipta, 1999 Abu Hamadi. Ilmu Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta, 2001

Ahmad D Marimba, Pengantar Filsafat Pendidikan Islam, Bandung: Sinar Buana, 1992

Andopa, Alpaqih, H. Hardivizon, dan Nurma Yunita. “The Meaning of Nafs in the Qur’an Based on Quraish Shihab’s Interpretation.” AJIS: Academic Journal of Islamic Studies 3, no. 2 (2018): 139–62. doi:10.29240/ajis.v3i2.578.

Anjaswara, Rendra, dan H Hardivizon. “Preferensi Strategi Pemasaran Bank Syari’ah Menanggapi Perilaku Konsumsi Masyarakat Saat Musim Panen.” AL-FALAH : Journal of Islamic Economics 2, no. 2 (2017): 81–102. doi:10.29240/jie.v2i2.246.

Chaeruddin, B. M.Pd.I Pendidikan Agama Islam dalam Rumah Tangga Gowa, Alauddin University Press 2011

Chris Kyriacou. Effective Teaching Theory and Practice. Penerjemah: M.Khozim. Bandung: Nusa Media. 2011

Farida, Umma, H. Hardivizon, dan Abdurrohman Kasdi. “Menyingkap Maqasid Profetik dalam Hadis tentang Relasi Laki-Laki dan Perempuan.” AL QUDS : Jurnal Studi Alquran dan Hadis 5, no. 2 (30 November 2021): 819–42. doi:10.29240/alquds.v5i2.3319.

Fernandes, Sisco, dan H Hardivizon. “Hubungan Interpersonal Skill Karyawan terhadap Minat Masyarakat Muslim Menjadi Anggota Koperasi Syari’ah.” AL-FALAH : Journal of Islamic Economics 1, no. 2 (2016): 129–46. doi:10.29240/jie.v1i2.97.

Firdausiyah, Umi Wasilatul, dan Hardivizon Hardivizon. “Ideologi Bencana Dalam Perspektif Al-Qur’an: Analisis Kata Fitnah Pada Surah Al-Anbiya[21]:35 Dengan Teori Ma’na-Cum-Maghza).” Al-Bayan: Jurnal Studi Ilmu Al- Qur’an dan Tafsir 6, no. 2 (31 Desember 2021): 83–94. doi:10.15575/al-bayan.v6i2.13839.

Hadari Nawawi, Metode Penelitian Bidang Sosoial, Yogyakarta: Gajah Mada University Press, 2003

Hamka, Tafsir al-Azhar Juzu’ XXVIII, Jakarta, Pustaka Panjimas. 1985

Hamzah B. Uno. Teori Motivasi dan Pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksara. 2008

Hardivizon, H. “Metode Pembelajaran Rasulullah SAW (Telaah Kualitas Dan Makna Hadis).” Belajea: Jurnal Pendidikan Islam 2, no. 2 (2017): 101–24. doi:10.29240/bjpi.v2i2.287.

Hardivizon, H., dan A. Anrial. “Tinjauan Terhadap Upaya STAIN Curup Dalam Meningkatkan Kemampuan Baca Al-Qur’an Mahasiswa.” FOKUS Jurnal Kajian Keislaman Dan Kemasyarakatan 1, no. 1 (2016): 67–86. doi:10.29240/jf.v1i1.65.

Hardivizon, Hardivizon. “Telaah Historis-Hermeneutis Hadis-Hadis Tentang Ayah.” FOKUS Jurnal Kajian Keislaman dan Kemasyarakatan 3, no. 2 (2019): 147–70. doi:10.29240/jf.v3i2.616.

Hardivizon, Hardivizon, dan Mufidah Mufidah. “Emotion Control in The Qur’an: Study of Toshihiko Izutsu’s Semantic Approach to Kaẓim Verses.” Jurnal At-Tibyan: Jurnal Ilmu Alqur’an Dan Tafsir 6, no. 2 (30 Desember 2021): 221–42. doi:10.32505/at-tibyan.v6i2.3316.

Hardivizon, dan Muhammad Sholihin. “Hybrid Rationality behind Customers’ Choices of the Islamic Banks : An Experience of Bengkulu, Indonesia.” Journal of Islamic Thought and Civilization 11, no. 1 (2021): 175–200. doi:10.32350/jitc.111.10.

Hasbullah. Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan. Jakarta: Raja Grafindo Persada. 2006 hptt//:seputarpendidikan.blogspot.com/pengertian-motivasi-belajar-jenis.html. diakses pada tanggal 10 Oktober 2016

http//:kamusbahasaindonesia. Org/Orangtua. Diakses: 02 Agustus 2016 Irawati Istadi. Istimewakan Setiap Anak. Bekasi: Pustaka Inti. 2007

Kementrian Agama RI, Al Qur’an dan Terjemahan Bandung: PT. Bumi Restu 2002

Kisworo, Budi, dan H. Hardivizon. “Telaah Leksikal, Gramatikal, dan Kontekstual Terhadap Makna Kata Syahida pada QS. al-Baqarah ayat 185.” AL QUDS : Jurnal Studi Alquran dan Hadis 4, no. 1 (2020): 163–80. doi:10.29240/alquds.v4i1.1473.

M Arifin. Teori-teori Conceling Umum dan Agama, Jakarta: Golden Terayon Press

Mahmud yunus, Tafsir Quran karim Bahasa Indonesia, Jakarta.PT. Hidakarya Agung Jakarta.2004

Maunah Binti. Ilmu Pendidikan. Yogyakarta: Teras 2009

Nahar, Syamsu, Suhendri, Zailani, dan Hardivizon. “Improving Students’ Collaboration Thinking Skill Under the Implementation of the Quantum Teaching Model.” International Journal of Instruction 15, no. 3 (2022): 451–64.

Nana Syaodih Sukmadinata, Metode Penelitian Pendidikan, Cet, VII; Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2011

Oemar Hamalik. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT Bumi Aksara. 2011

Riduwan, Cara Mudah Belajar SPSS Versi 17.0 dan aplikasi statistic Penelitian, Bandung: Alfabeta, 2011

Ridwan. Belajar Mudah Penelitian Guru, Karyawan dan Peneliti Pemula. Cet. 5; Bandung: Alfabeta, 2008

Santosa, Purbayu Budi. Analisis Statistik dengan Microsoft Exel & SPSS. Yogyakarta: Andi, 2005.

Sardiman. Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Press. 2014

Sholihin, Muhammad, Hardivizon Hardivizon, Deri Wanto, dan Hasep Saputra. “The Effect of Religiosity on Life Satisfaction: A Meta-Analysis.” HTS Teologiese Studies / Theological Studies 78, no. 4 (2022): 10. doi:10.4102/hts.v78i4.7172.

Sukmadinata, Nana Syaodih, Landasan Psikologi Proses Pendidikan, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2004

Syarif Al-Qusyairi. Kamus Akbar Arab-Indonesia. Surabaya: Giri Utama

Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional

Downloads

Published

2022-07-10

Issue

Section

Articles