Peningkatan Kemampuan Berwudhu Dengan Menggunakan Metode Praktik Murid Kelas II Di Sekolah Dasar Negeri 014 Bengkulu Utara

Authors

  • Asmara Dewi SDN 014 Bengkulu Utara

Keywords:

Berwudhu, Kemampuan, Metode Praktik

Abstract

Di SDN 014 Bengkulu utara, belum mampu melakukan berwudhu dengan benar, karena belum memiliki pengetahuan dan kurangnya minat belajar siswa dalam pendidikan agama islam khususnya pada keterampilan berwudhu. Rumusan masalah yaitu: Bagaimana penerapan metode praktik untuk meningkatkan kemampuan berwudhu murid kelas II di SDN 014 Bengkulu Utara. Apakah penggunaan metode praktik dapat meningkatkan kemampuan berwudhu murid kelas II SDN 014 Bengkulu Utara. Tujuan penelitian ini adalah: untuk meningkatkan kemampuan berwudhu murid kelas SDN 014 Bengkulu Utara penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas (Ptk) yang dilaksanakan di SDN 014 Bengkulu Utara. Objek penelitian ini adalah siswa SDN 014 Bengkulu Utara kelas II dengan jumlah 10 orang. Data yang diperoleh dari hasil observasi/pengamatan kegiatan siswa selama melakukan kegiatan yang dianalisis dengan teknik persentase.

References

Arikunto, S. 2008. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Karya.

Darmansyah. 2009. Penelitian Tindakan Kelas Pedoman Praktis Bagi Guru dan Dosen. Padang. Sukabina Press.

Gunawan Undang. 2009. Teknik Penelitian Tindakan Kelas. Sayagatama. Jakarta.

M.Quraish Syhihab. Tafsir, Al-Mishbah.Vol 3.Qs. Al-Maidah. Lentera hati

Mandiri, Jakarta. Wardani, 2007. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Universitas Terbuka.

Moh.Rifa’I , Ilmu Fiqih Islam Lengkap, CV Toha Putra

Muhammad Ali. 2004. Guru Dalam Proses Belajar Mengajar, Sinar Baru Algensindo, Bandung.

Oemar Hamalik. 2005. Kurikulum dan Pembelajaran, Pn Bumi Aksara.

Pius Abdillah. 2005. Kamus Lengkap Bahasa Indonesia, Arkola, Bandung.

Pupuh Fathurrohman. 2007. Strategi Belajar Mengajar (Melalui Penanaman Konsep umum dan Islami),

Refika Aditama, Bandung. S. Margono. 2005. Metodologi Penelitian Pendidikan, Rineka Cipta, Jakarta.

Sulehan. 1995. Kamus Bahasa Indonesia, Amanah, Surabaya. UU Guru dan Dosen No.14 Th 2005 & UU SISDIKNAS No.20 Th.2003, Asa

UU Guru dan Dosen No.14 Th 2005 & UU SISDIKNAS No.20 Th.2003, Asa Mandiri, Jakarta.

Werkanis. 2005. Strategi Mengajar, Pekanbaru. Wina Sanjaya. 2009. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan, Prenada Media Group, Jakarta.

Downloads

Published

2022-12-25

Issue

Section

Articles