Hubungan Antara Perhatian Orang Tua Dengan Hasil Belajar Siswa Kelas V MI Nurul Hidayah Tebo
Keywords:
Perhatian Orang Tua, Hasil BelajarAbstract
Perhatian adalah merupakan salah satu faktor psikologis yang mempunyai sifat-sifat yang menonjol, baik dari dalam maupun dari luar individu yang dapat membantu dalam intraksi belajar mengajar. Yang berasal dari dalam adalah faktor biologis, sosial, kebiasaan serta kemauan, sedangkan yang berasal dari luar adalah gerakan dan lingkungan. Penelitian ini dilaksanakan bertujuan untuk mengetahui hubungan antara perhatian orang tua dengan hasil belajar siswa kelas V MI Nurul Hidayah Tebo. Metode penelitian yang digunakan peneliti dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif teknik Korelasi dengan subjek penelitian siswa kelas V MI Nurul Hidayah Tebo. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dianalisis untuk menjawab rumusan masalah yaitu apakah terdapat hubungan antara perhatian orang tua dengan hasil belajar siswa kelas V MI Nurul Hidayah Tebo. Dalam penelitian ini data diolah dengan menggunakan rumus Product Moment dan Uji t. Dari hasil penelitian bahwa hubungan antara perhatian orang tua dengan hasil belajar siswa menghasilkan koefisien untuk hasil belajar sebesar 0,440. Untuk hasil belajar nilai hitung 0,440 pada n= 30 dan α 5% diperoleh dalam ini rhitung ≥ rtable (0,440 ≥ 0,254). Selanjutnya untuk mengetahui signifikan koefisien korelasi digunakan uji t, diperoleh thitung 3,649 ≥ 2,000. Dari pembahasan diatas dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara perhatian orang tua dengan hasil belajar siswa kelas V MI Nurul Hidayah Tebo.
References
Ahmadi dan Sholeh, 2005. Psikologi Perkembangan. Jakarta: Rineka Cipta
Amaliah, nurul 2012. Pengertian Perhatian dan Macam-Macam Perhatian. (online). (Forumguru nusantara.blogspot.com/2012/10/pengertian-perhatian-dan-macam-macam.html.diakses tanggal 28 Desember 2013)
Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta
Aunurrahman, 2012. Belajar dan Pembelajaran. Bandung: ALFABETA
Dimyati dan Mudjiono. 2013. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: RINEKA CIPTA
Ekomadyo, Ike Junita. 2009. Prinsip Komunokasi Efektif: Bandung: Simbiosa Rekatama Media.
Firdausiyah, Umi Wasilatul, dan Hardivizon Hardivizon. “Ideologi Bencana Dalam Perspektif Al-Qur’an: Analisis Kata Fitnah Pada Surah Al-Anbiya[21]:35 Dengan Teori Ma’na-Cum-Maghza).” Al-Bayan: Jurnal Studi Ilmu Al- Qur’an dan Tafsir 6, no. 2 (31 Desember 2021): 83–94. doi:10.15575/al-bayan.v6i2.13839.
Hardivizon, H. “Metode Pembelajaran Rasulullah SAW (Telaah Kualitas Dan Makna Hadis).” Belajea: Jurnal Pendidikan Islam 2, no. 2 (2017): 101–24. doi:10.29240/bjpi.v2i2.287.
Hardivizon, H., dan A. Anrial. “Tinjauan Terhadap Upaya STAIN Curup Dalam Meningkatkan Kemampuan Baca Al-Qur’an Mahasiswa.” FOKUS Jurnal Kajian Keislaman Dan Kemasyarakatan 1, no. 1 (2016): 67–86. doi:10.29240/jf.v1i1.65.
Hardivizon, Hardivizon. “Telaah Historis-Hermeneutis Hadis-Hadis Tentang Ayah.” FOKUS Jurnal Kajian Keislaman dan Kemasyarakatan 3, no. 2 (2019): 147–70. doi:10.29240/jf.v3i2.616.
Hardivizon, Hardivizon, dan Mufidah Mufidah. “Emotion Control in The Qur’an: Study of Toshihiko Izutsu’s Semantic Approach to Kaẓim Verses.” Jurnal At-Tibyan: Jurnal Ilmu Alqur’an Dan Tafsir 6, no. 2 (30 Desember 2021): 221–42. doi:10.32505/at-tibyan.v6i2.3316.
Iskandar, 2009. Psikologi Pendidikan. Jakarta: GP Press
Munadi,Yudhi,2012. Media Pembelajaran. Jakarta: GP Prees
Nana Sujana, 2000. Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo
Nahar, Syamsu, Suhendri, Zailani, dan Hardivizon. “Improving Students’ Collaboration Thinking Skill Under the Implementation of the Quantum Teaching Model.” International Journal of Instruction 15, no. 3 (2022): 451–64.
Neparasi, Natalino. 2012. Tujuan Belajar. (Neparasi blogspot.com/2012/10/pengertian- dan-tujuan-dari-belajar-dan.html._diakses tanggal 28 Desember 2013)
Riduwan dan Sunarto. 2010. Statistika. Bandung: ALFABETA
Riduwan, 2012. Belajar Mudah Penelitian. Bandung: ALFABETA
Sardiman, 2011. Interaksi Dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Pers
Shochib, 2010. Pola Asuh Orang Tua. Jakarta: Rineka Cipta
Sudjana, 2002. Metode Statistika. Bandung: Tarsito
Sugiyono, 2010. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan (R&D). Bandung: ALFABETA
Susanto, Ahmad. 2013. Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: KENCANA
Sutoko, Adi 2012. Angket perhatian orang tua. (Sutoko 84.blogspot.com/2012/04/angket-perhatian-orangtua.html._diakses tanggal 30 Desember 2013)
TIM Penyusun. 2011. Pedoman Penulisan Skripsi PGSD Jurusan Ilmu Pendidikan FKIP Universitas Jambi. Jambi: Universitas Jambi
Wahidmurni, Mustikawan, Ridho. 2010. Uvaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Nuha Litera
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Nurhoiriah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.