Pengaruh Deterjen Terhadap Pertumbuhan Tanaman Sawi Hijau (Brassica Juncea)
Keywords:
Deterjen, Pertumbuhan, Dan Tanaman Sawi Hijau (Brassica Juncea)Abstract
Deterjen adalah salah satu alat pembersih yang semakin meningkat pemakaiannya sejalan laju pertumbuhan penduduk dan industri. Dampak akan ditimbulkan bila air buangan yang mengandung deterjen langsung adalah pencemaran, gangguan ekosistem perairan dan tanah akan terjadi pencemaran pula. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh deterjen terhadap pertumbuhan tanaman sawi hijau (Brassica juncea). Bahan utama pembuatan deterjen yaitu surfaktan, builder, dan filler. Tanaman sawi hijau (Brassica juncea) merupakan salah satu tanaman sayuran yang dapat hidup dengan pH 6-7, memiliki siklus hidup dengan kisaran umur 30-40 hari. Penelitian ini dilaksanakan dengan metode penelitian secara eksperimen yang terdiri dari 4 perlakuan (kontrol, 100 ml, 200 ml, 300 ml) 8 kali ulangan dengan jumlah individu tanaman sawi hijau (Brassica juncea) 32 tanaman. Parameter pengamatan meliputi : jumlah daun, diameter batang, luas daun, berat basah, berat kering, dan tinggi batang tanaman. Pengamatan dilakukan pada umur 4, 8, 12, 16, 20, 24, 28, dan 32 hari. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan rancangan acak lengkap (RAL), kemudian dianalisis sidik ragam (ansira), dilanjutkan dengan uji beda nilai terkecil (BNT) dengan (α) 5% taraf kepercayaan 95%. Hasil perhitungan terhadap perlakuan deterjen berpengaruh nyata terhadap parameter bertumbuhan berupa jumlah daun, diameter batang, luas daun, berat basah, dan berat kering, dan berpengaruh tidak nyata pada parameter tinggi batang tanaman. Deterjen sebagai perlakuan memberi pengaruh nyata terhadap pertumbuhan sawi hijau (Brassica juncea).
References
Effendi, I., & Tanjung, C. F. (2018) Growth of Heterotrophic Bacteria in Sea Water Contaminated with Rinso Detergent. Asian Journal of Aquatic Sciences, 1(1), 40-44.
Hardivizon, H. “Metode Pembelajaran Rasulullah SAW (Telaah Kualitas Dan Makna Hadis).” Belajea: Jurnal Pendidikan Islam 2, no. 2 (2017): 101–24. doi:10.29240/bjpi.v2i2.287.
Hardivizon, H., dan A. Anrial. “Tinjauan Terhadap Upaya STAIN Curup Dalam Meningkatkan Kemampuan Baca Al-Qur’an Mahasiswa.” FOKUS Jurnal Kajian Keislaman Dan Kemasyarakatan 1, no. 1 (2016): 67–86. doi:10.29240/jf.v1i1.65.
Hardivizon, Hardivizon. “Telaah Historis-Hermeneutis Hadis-Hadis Tentang Ayah.” FOKUS Jurnal Kajian Keislaman dan Kemasyarakatan 3, no. 2 (2019): 147–70. doi:10.29240/jf.v3i2.616.
Hardivizon, Hardivizon, dan Mufidah Mufidah. “Emotion Control in The Qur’an: Study of Toshihiko Izutsu’s Semantic Approach to Kaẓim Verses.” Jurnal At-Tibyan: Jurnal Ilmu Alqur’an Dan Tafsir 6, no. 2 (30 Desember 2021): 221–42. doi:10.32505/at-tibyan.v6i2.3316.
Hanafiah, Kemas Ali, (1997), Rancangan Percobaan Teori dan Aplikasi ,Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Kusumawati, et al.. (2017), Pengaruh Konsentrasi Larutan Nacl Terhadap Pertumbuhan dan Kualitas Bibit Lima Kultivar Asparagus. Jurnal Hort, 27(1). 79-86.
Lestari, I., Gusti, D. R., Susanto, N. C. A., Permana, E., & Tarigan, I. L. (2021). Pengelolaan Abu Cangkang Kelapa Sawit Sebagai Bahan Pembangun Deterjen Ramah Lingkungan Di Desa Kuamang Kuning Kabupaten Bungo. Logista-Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat, 5(1), 219-226.
Lobban dan Harrison. (1994). Seaweed Ecology And Physiology. Cambridge: Cambridge University Press.
Luthfi, Musthofa. (2001). Kandungan Unsur Natrium, Sulfat Dan Klorida Pada Aplikasi Sludge Industri Lysine. Jurnal Teknologi Pertanian. 2(1). 28-29.
Kisworo, Budi, dan H. Hardivizon. “Telaah Leksikal, Gramatikal, dan Kontekstual Terhadap Makna Kata Syahida pada QS. al-Baqarah ayat 185.” AL QUDS : Jurnal Studi Alquran dan Hadis 4, no. 1 (2020): 163–80. doi:10.29240/alquds.v4i1.1473
Mirwan, M., & Puspita, I. (2021). Fitoremediasi Limbah Laundry Menggunakan Tanaman Mensiang (Actinoscirpus Grossus) Dan Lembang (Thypa Angustifolia L.). EnviroUS, 2(1), 61-66.
Nahar, Syamsu, Suhendri, Zailani, dan Hardivizon. “Improving Students’ Collaboration Thinking Skill Under the Implementation of the Quantum Teaching Model.” International Journal of Instruction 15, no. 3 (2022): 451–64.
Najah, S., & Pratiwi, S. H. P. (2018). Pengaruh Pencemaran Limbah Detergen terhadap Biota Air. Jurnal EnviScience (Environment Science), 1(1).
Nazarudin. (1999). Budi Daya dan Pengaturan Panen Sayuran Dataran Rendah. Jakarta: Penebar Swadaya.
Rahayu, Y. S. dkk.. (2011). Panduan Praktikum Ilmu Hara. Jurusan Biologi: UNESA.
Salisbury, F.B. Dan C. W. Ross. (1995). Fisiologi Tumbuhan I. Bandung: ITB.
Sholihin, Muhammad, Hardivizon Hardivizon, Deri Wanto, dan Hasep Saputra. “The Effect of Religiosity on Life Satisfaction: A Meta-Analysis.” HTS Teologiese Studies / Theological Studies 78, no. 4 (2022): 10. doi:10.4102/hts.v78i4.7172.
Sudarman, R., Nurbaits, A., & Sihombing, R. P. (2021). Pengaruh Konsentrasi Garam Terhadap Viskositas Sabun Cair Berbasis Surfaktan Anionik. Dalton: Jurnal Pendidikan Kimia dan Ilmu Kimia, 4(1).
Sudjadi , Bagod dan Siti Laila. (2006). BIOLOGI Sains Dalam Kehidupan. Surabaya: Yudhistira.
Widyastuti, D. (2008). Pengaruh Bahan Organik Dan Deterjen Terhadap Pertumbuhan Sawi. [Tesis]. Malang: Universitas Brawijaya.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Fenti Erlina
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.