Upaya Meningkatkan Perhatian Belajar Tema Berbagai Pekerjaan Melalui Model Cooperative Learning Kelas IV MI Al Hidayah Kaur Semester 1

Authors

  • Mahmud Rifa’i MI Al Hidayah, Sinar Banten, Nasal, Kaur, Bengkulu

Keywords:

Berbagai Pekerjaan, Hasil Belajar Model Cooperative Learning

Abstract

Masalah didalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar siswa kelas IV MI Al Hidayah Kaur pada mata pelajaran IPS. Untuk meningkatkan hasil belajar siswa, maka peneliti menerapkan Model Cooperative Learning dalam mengajarkan IPS kelas IV MI Al Hidayah Kaur. Penelitian ini dilaksanakan dua siklus dengan jumlah 10 Siswa. Dari hasil tindakan siklus I diperoleh ketuntasan belajar sebesar 60% karena sebelum siklus I yaitu Prasiklus ketuntasan sebesar 50%, dari 10. Hasil tindakan siklus II diperoleh ketuntasan belajar sebesar 90% dari 10 Siswa Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penerapan Model Cooperative Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV MI Al Hidayah Kaur

References

Depdiknas. 2003. Standar Kompetensi Guru kelas SD/MI. Jakarta: Drijen Dikti. Hilgard dan Bower (Purwanto 2002: 84), Pendidikan Ilmu Pengetahuan. Jakarta: Dirjen Dikti.

Joko, S.M. 2009. Sukses dengan Gaya Belajar. Yogyakarta: Pinus.

Kemmis (dalam Rochiati, 2008) pengertian tentang sebuah bentuk inquiri reflektif. Jakarta erllanga.

Omar Hamalik (2002:154), Perubahan tingkah laku yang relatif mantap berkat latihan dan pengalaman. Bandung: Nusa Media.

Slavin, R. E. 2009. Cooperative Learning: Theory, Research, and Practice. Second Edition. Boston: Allyn and Bacon.

Sudjana, N. 2002. Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru

Downloads

Published

2022-10-08

Issue

Section

Articles