Efektivitas Penggunaan PhET dalam Meningkatkan Hasil Belajar Ditinjau Dari Respon Pembelajaran Dan Keterampilan Saintifik

Authors

  • Amin Subhan MA Wathoniyah Islamiyah Karangduwur

Keywords:

PhET, Kemampuan Awal, Respon Pembelajaran, Keterampilan Proses Sains, Hasil Belajar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan PhET terhadap peningkatan  capaian hasil belajar. Sehingga diharapkan ditemukan suatu hubungan  antara  kemampuan awal, respon pembelajaran dan keterampilan proses sains  dengan  capaian hasil pembelajaran. Metode yang digunakan dalam penelitian ini quasi eksperimental design, sedangkan desainnya adalah Pre-test-Post-test Nonequivalent Control Group Desain. Pengumpulan data dilakukan melalui tes objektif dalam bentuk pilihan ganda dan observasi. Pre test  dilakukan untuk mengukur kemampuan awal siswa, soal akan diuji terlebih dahulu dengan uji validitas dan uji reabilitas. Setelah pre tes dilakukan uji Normalitas dan uji homogenitas sebagai uji prasyarat. Pembuktian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji paired sample t-tes, uji independent sample t test dan uji anakova tiga kovariat. Hasil uji paired sample t test menunjukkan ada pengaruh hasil belajar menggunakan media PhET   dengan nilai Sig. (2 tailed)<0,05. Ada perbedaan pembelajaran fisika menggunakan PhET sebelum digunakan dan sesudah diterapkan dalam pembelajaran. Uji independent sample t test menunjukkan nilai Equal variances assumed Sig. (2-tailed) sebesar 0,000<0,05 sehingga terdapat perbedaan hasil belajar antara pembelajaran menggunakan PhET dan Pembelajaran yang tidak menggunakan PhET. Uji dengan perhitungan menggunakan SPSS menunjukkan secara simultan atau secara bersama-sama kovariabel   = 0,00, artinya sig.<0,05 sehingga terjadi perbedaaan antara kelas eksperimen dan kontrol atau terdapat hubungan antara kemampuan awal, respon pembelajaran dan keterampilan proses sains dengan hasil belajar. Sehingga didapatkan nilai sumbangan relatif terhadap hasil belajar fisika yaitu respon pembelajaran 32,57%, sumbangan relatif keterampilan proses sains 24,58% dan sisanya adalah sumbangan kemampuan awal peserta didik 42,58%.

References

Hasibuan, A. T., & Prastowo, A. (2019). Konsep Pendidikan Abad 21: Kepemimpinan Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia SD/MI. MAGISTRA: Media Pengembangan Ilmu Pendidikan Dasar Dan Keislaman, 10(1), 26–50. https://doi.org/10.31942/mgs.v10i1.2714

Sudijono, A.. 2012. Pengantar Evaluasi Pendidikan . Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Arifin, Z.. 2017. Evaluasi Pembelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Arikunto, S. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Ash, D. (2000). The Process Skills of Inquiry, Foundation, edisi Agustus: 51-62

Asnawi, N. 2018. Pengukuran Usability Aplikasi Google classroom Sebagai Elearning Menggunakan USE Questionnaire (Studi Kasus: Prodi Sistem Informasi UNIPMA). RESEARCH : Computer, Information System & Technology Management, 1(1), 17. https://doi.org/10.25273/research.v1i1.2451

Başer, M., & Durmuş, S. (2010). The effectiveness of computer supported versus real laboratory inquiry learning environments on the understanding of direct current electricity among pre-service elementary school teachers. Eurasia Journal of Mathematics, Science and Technology Education, 6(1), 47–61. https://doi.org/10.12973/ejmste/75227

Chatterjee S, Rudra A, Sengupta S.. 2011. Current concepts in the management of postoperative nausea and vomiting (Jurnal). Anaesthesiology Research

Riantoni, C., Astalini, A., & Darmaji, D. 2019. Studi penggunaan PhET Interactive Simulations dalam pembelajaran fisika. Jurnal Riset Dan Kajian Pendidikan Fisika, 6(2), 71. https://doi.org/10.12928/jrkpf.v6i2.14202

Cut, L. H. dkk,. 2017. Penerapan Model Pembelajaran Generatif. Jurnal Ilmiah Mahasiswa (JIM) Pendidikan Fisika. 2(1). 1-10

Conny, Semiawan dkk. 1992. Pendekatan Keterampilan Proses. Jakarta: Rineka Cipta

Dahar, R. W. (1996). Teori-teori Belajar. Jakarta: Penerbit Erlangga

Douglas C., Giancoli. 2007.Fisika Jilid 1 Edisi kelima. Jakarta: Erlangga.

Firda, R. 2017. Hubungan Kemampuan Awal Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematika Pada Siswa Kelas VII SMP Pesantren Immim Putri Minasatene. Jurnal Mosharafa,6(1). 117-128

Ghozali, I.. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Helwiya.. 2015. Hasil Belajar Siswa. Surabaya: Kresna Bina Insan.

Hermawan, Asep, H.. 2016. Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: UT Departemen Pendidikan Nasional.

https://phet.colorado.edu

Kanginan, M.. 2017.Fisika untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta: Erlangga.

Kurniasih, I., Sani, B.. 2015. Ragam Pengembangan Model Pembelajaran untuk Peningkatan Profesionalitas Guru. Jogjakarta: Kata Pena

Lumbantobing, R. (2004) . Comparative Study in Process Skill in Elementary School and Textbook between Indonesia and Japan, Journal of Hiroshima University, 53 (-): 31-38.

Marisyah, M., Zainuddin, Z., & Hartini, S. (2016). Meningkatkan Keterampilan Proses Sains Dan Hasil Belajar Siswa Pada Pelajaran IPA Fisika Kelas VIII B SMPN 24 Banjarmasin Melalui Model Inkuiri Terbimbing. Berkala Ilmiah Pendidikan Fisika, 4(1), 52. https://doi.org/10.20527/bipf.v4i1.1044

Mechling, K., et al. (1985) A Recommended Science Competency Continuum for Grades K-6 for Pennsylvania Schools. Harrisburg: Pennsylvania Department of Education.

Murti, B. 2011. Uji validitas dan reliabilitas pengukuran. Surakarta: Institute Of Health Economic And Policy Studies (IHEPS) Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

Murty Aprilia Windy dan Gunasti Hudiwinarsih. 2012. Pengaruh Kompensasi, Motivasi Dan Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Akuntansi (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Di Surabaya). Jurnal Indonesia Accounting Review, Vol. 2 No.2.pp. 215-228.

Noor, Juliansyah. 2011. Metodologi Penelitian: Skripsi, Tesis, Disertasi, Dan Karya Ilmiah. Jakarta: Kencana.

Padilla, M.,J. 1990. The Science Process Skills. University of Georgia, Athens

Perkins,K.Wendy Adams, MichaelDubson, Noah Finkelstein, SamReid, and Carl Wieman, RonLeMaster,2006.PhET:Interactive Simulations forTeaching and Learning Physics.Journal The Physics Teacher. Vol.44.

Peterson, C. 2016. Civic Media: Technology, Design, Practice, 18 (2),hlm. 65

Rakhmat, Jalaludin,. 2009. Psikologi Komunikasi, Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.

Rustaman, A. 2005. Pengembangan Kompetensi (Pengetahuan, keterampilan, Sikap, dan Nilai) Melalui Kegiatan Praktikum Biologi. Penelitian Jurusan Pendidikan Biologi FPMIPA UPI Bandung.

Rustaman, N., Dirdjosoemarto, S., Yudianto, S.A. Achmad, Y., Subekti, R., Rochintawati, D., Nujhani, M. (2005). Strategi Belajar Mengajar Biologi. Malang: UM Press

Robert, E. Slavin. 2011. Psikologi pendidikan Teori dan Praktek. Jakarta:Indeks

Robert, E. Slavin. 2017. Psikologi pendidikan Teori dan Praktek. Jakarta:Indeks

Rozi, S. Dkk,. 2020. Pengaruh Penggunaan Media Simulasi PHET (Physics Education Technology) Terhadap Hasil Belajar Fisika. J. Pijar MIPA,15(2). 110-115

Nalurita, S. 2015. Pemanfaatan Aplikasi Google Meet pada Mata Kuliah Teknik Proyeksi Bisnis Semester Gasal Tahun Pelajaran 2020/2021 di Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (UNSURYA) (Studi pada Mahasiswa Prodi Manajemen Kelas G). Jurnal Ilmiah Manajemen Surya Pasca Scientia, 10(1), 22–30. https://journal.universitassuryadarma.ac.id/index.php/jimspc/article/download/593/564

Siregar, Evelin dan Hartini Nara. 2011. Teori Belajar dan Pembelajaran. Bogor: Ghalia Indonesia.

Syarifah, R. Z. dkk. 2015. Pengaruh Penggunaan Media Komputer Berbasis Simulasi Physics Education Technology (PHET) Terhadap Hasil Belajar Dan Keterampilan Berfikir Kritis Siswa Pada Materi Fluida Statis. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia,3 (1). 251-258

Syarifah Lely Fithriani. Penggunaan Media Simulasi Phet dengan Pendekatan Inkuiri Terbimbing Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Pada Pokok Bahasan Kalor di SMA Negeri 12 Banda Aceh. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia. 4 (2), hal 42-52

Sudjana, N. 2017. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung; PT Remaja Rosdakarya.

Sugiyono . 2015. Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Bandung:Alfabet.

Woolfolk, Anita. 2009. Educational Psychology Active Learning Edition. Boston: Allyn and Bacon

Yuniar Ekawati. 2015. Penerapan media simulasi menggunakan phet (physics education and technology) terhadap hasil belajar fisika peserta didik Kelas x sma muhammadiyah limbung. Jurnal JPF. 8(1). 74-82

Downloads

Published

2022-12-02

Issue

Section

Articles